Langsung ke konten utama

Postingan

Learning in Isolated Island Learning STEM
Postingan terbaru
  Pentingnya bimbingan teknis kesehatan dan  keselamatan kerja (K3) bagi guru IPA di daerah khusus Laboratorium IPA (Fisika, Kimia dan Biologi), biasanya menjadi barang mahal di sebuah sekolah yang ada di daerah khusus. Memiliki laboratorium yang lengkap menjadi surga yang tak terlupakan oleh peserta didik yang berada di daerah khusus. Namun beberapa sekolah menengah di daerah khusus kini telah mendapatkan bantuan Laboratorium yang memadai dalam melakasanakan proses pembelajaran. Untuk itu diperlukan pengetahuan yang masif mengenai kesehatan dan keselamatan kerja di laboratorium. Guru IPA baik Fisika, Kimia dan Biologi diwajibkan mampu melaksanakan pembelajaran baik di dalam kelas maupun di dalam laboratorium sebagai bentuk dari profesionalistas seorang guru IPA. Berdasarkan observasi guru yang mengabdi di daerah khusus serta pengalaman penulis, umumnya guru IPA yang berada di daerah khusus, mengalami kesulitan untuk mengadakan pratikum yang menuntut ketersediaan alat dan bahan ser
Pelindungan HAKI untuk profesionalisme guru dalam berkarya di era  “Kids Jaman Now” (mengimbangi arus Hoax dan Plagiatisme)” Perkembangan teknologi dan informasi saat ini telah memasuk era tak terbatas. Semakin hari menuntut segala sesuatu menjadi “up to date”. Berbagai bidang tengah digandrungi hal-hal yang berbau terkini. Begitupun dalam bidang pendidikan. Pendidikan sebagai sentra perkembangan ilmu pengetahuan seharusnya menjadi posisi yang tak memihak ataupun berada dalam sisi yang netral dalam menangani segala aspek sosial. Perkembangan zaman yang mulai tak terkendali menuntut dunia pendidikan menjadi lebih kuat agar dapat mengantisipasi hal-hal yang tak boleh terjadi di era saat ini. Oleh karena itu dunia pendidikan juga harus dapat mengikuti arus “up to date” tanpa harus terkontaminasi dengan hal yang baru yang bersifat buruk, tetap kokoh dengan sifatnya yang menetralisr segala sesuatu. Istilah “kids Jaman Now” merupakan istilah yang tak terbilang diperbincangkan dalam dunia